Site icon Berita Kota Makassar

Program Lorong Wisata (Longwis) yang dilaksanakan Pemkot Makassar

IST
KUNJUNGI LONGWIS-Program Lorong Wisata (Longwis) yang dilaksanakan Pemkot Makassar telah menarik banyak kalangan untuk datang berkunjung. Salah satunya dilakukan oleh Deputi Politik dan Ekonomi Konsulat Jenderal Amerika Clint Shoemake
. Rabu (18/1), Clint Shoemake mengunjungi Longwis Haderslave di Jalan Somba Opu. Ia menyaksikan langsung apa yang telah dilakukan warga di tempat ini, sekaligus menikmati kuliner produksi UMKM.

Exit mobile version