LUWU, BKM–Prosesi pemakaman Wakil Bupati Luwu Syukur Bijak dibanjiri pelayat. Ribuan warga Luwu seolah tidak mau melewatkan pelepasan terakhir jenazah sosok yang dikenal sangat sosial itu. Juga banjir tokoh penting dari berbagai daerah turut melepas kepergian mantan anggota DPRD Luwu dua periode itu ke peristirahatan terakhir. Keluarga besar Syukur Bijak menerima 260 karangan bunga, 120 … Baca Selengkapnya
homeawalIlham Arief Sirajuddin
MAKASSAR, BKM — Innalillahi wainna ilaihi rajiun. Awan duka meliputi Sulawesi Selatan. Muhammad Rafsel Ali, seorang tokoh muda yang juga anggota DPR RI Fraksi Partai Nasdem Sulsel meninggal dunia. Ia mengembuskan napas terakhirnya, Minggu (9/4) pukul 09.10 Wita di Rumah Sakit Grestelina, Makassar. Sebelum berpulang, menantu Wakil Presiden KH Ma’ruf Amin itu disebutkan terkena serangan … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Politisi senior Sulsel, Dr Ilham Arief Sirajuddin (IAS) begitu merasa kehilangan atas wafatnya Wakil Bupati Luwu, Syukur Bijak, Kamis (6/4). “Saya sangat berduka dengan kepergian sahabat saya almarhum Syukur Bijak. Sangat panjang kebersamaan kami, baik sebagai politisi, maupun secara pribadi. Luwu kehilangan salah satu putera terbaiknya,” kata mantan wali kota Makassar dua periode itu, … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Bakal calon Gubernur Sulsel selaku Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Persatuan Artis Penyanyi, Pencipta Lagu dan Pemusik Republik Indonesia (PAPPRI) Sulsel Ilham Arief Sirajuddin (IAS) mengemukakan bila Kota Makassar dan Sulsel memiliki sejarah panjang dalam melahirkan banyak musisi besar tanah air, Sulsel memang sampai saat ini adalah salah satu provinsi yang sangat banyak menyelenggarakan … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Kabar gembira bagi para pecinta Ust Das’ad Latief di tanah air. Ustaz yang dikenal dengan guyonan renyahnya saat berceramah itu dijadwalkan akan kembali ke tanah air, Rabu (29/3) hari ini. Bahkan, dai kondang yang memegang dua gelar doktor itu sudah menyempatkan diri menjalankan salat taraweh berjemaah, di Masjid Al Falah, Orchard Road, Singapura. Dan, … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Menyongsong nota kesepahaman tiga partai politik yang terdiri atas Partai Nasdem, Partai Demokrat serta Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan telah menyatakan tekad, tujuan, dan langkah perjuangan membentuk Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP), Relawan Soelawesi Pejuang Anies (ReSoPA) bergerak cepat, Minggu (26/3) langsung melantik kepengurusan di level kecamatan se Kota Makassar. Tiga Parpol telah mencapai … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM — Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman (ASS) tak lama lagi mengakhiri masa jabatannya. Ia akan menuntaskan tugasnya pada 5 September 2023 mendatang. Lantas, apakah ASS masih mampu mempertahankan tingkat kesukaan masyarakat setelah tidak lagi menjabat sebagai gubernur hingga pemilihan gubernur (Pilgub ) Sulsel digelar 27 November 2024 mendatang? Saat ini ASS masih memiliki … Baca Selengkapnya
homeawalENREKANG, BKM–Tokoh masyarakat Malua Kabupaten Enrekang, dr. Saiful Safa menegaskan apa yang telah dipersembahkan bakal calon gubernur Dr Ilham Arief Sirajuddin (IAS) untuk Makassar saat menjadi wali kota, sesungguhnya sangat dibutuhkan di level Sulsel. “Sulsel butuh pemimpin yang bisa berkarya nyata. Seperti di Makassar, selain benar-benar meroketkan pertumbuhan ekonomi Makassar selama 10 tahun, IAS bisa … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Politisi Partai Golkar yang juga bakal calon Gubernur Sulsel Ilham Arief Sirajuddin (IAS) resmi dilantik sebagai Ketua Dewan Pimpinan Daerah Persatuan Artis Penyanyi Pencipta Lagu dan Pemusik Republik Indonesia (DPD-PAPPRI) Sulsel periode 2022-2026. Pelantikan berlangsung di stadion Karebosi pada Sabtu (11/3). Sebelumnya, Mahdah Nur yang merupakan mantan ketua DPD PAPPRI telah mengundurkan diri karena … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Tokoh politik Sulsel, Dr Ilham Arief Sirajuddin (IAS) menilai M Akbar Andi Leluasa bisa berkontribusi mendorong kemajuan Kabupaten Luwu Timur, setelah terpilih sebagai wakil bupati. Di mata IAS, Akbar figur pemimpin muda yang memiliki jaringan pusat yang cukup baik. Jaringan itu IAS harapkan bisa didorong memberi manfaat untuk Lutim. “Dengan kekuatan jaringan itu, saya … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Kontestasi pemilihan gubernur (Pilgub) Sulsel masih cukup lama yakni 27 November 2024, namun sejumlah nama bakal calon (Balon) gubernur dan wakil gubernur terus bertambah menambah deretan nama Balon yang telah lama dinantikan banyak pihak. Mereka diantarnya mantan Pangdam XIV Hasanuddin Mayjen TNI (Purn) Andi Muhammad Bau Sawa Mappanyukki, mantan Kapolda Sulsel Irjen Pol (Purn) … Baca Selengkapnya
homeawalMENURUT Anwar Abugaza yang juga dosen teknik informatika pemilu 2024 mendatang menemukan momentum dimana pengunaan sosial media (Medsos) pada politik mencapai puncak akibat covid 2019, walaupun bukan faktor utama penentu kemenangan bakal calon, namun besarnya pengaruh sosial media saat ini maka bakal calon yang maksimal menggunakan sosial media bisa menjadi pemenang. Ketika ditanya soal tidak … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Sejumlah tokoh Sulawesi Selatan diprediksi akan turun gunung dalam pemilihan Gubernur (Pilgub) Sulsel 27 November 2024 mendatang. Para tokoh Sulsel tersebut diantaranya mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK), Menteri Pertanian RI Syahrul Yasin Limpo (SYL), mantan Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman (AAS), mantan anggota DPD RI HM Aksa Mahmud, serta sejumlah tokoh lintas … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Bakal calon Gubernur Sulsel Ilham Arief Sirajuddin (IAS) selaku Ketua Keluarga Besar Putra-Putri (KBPP) Polri Daerah Sulawesi Selatan menyita perhatian saat ziarah di Taman Makam Pahlawan (TMP) Panaikang, Rabu, (1/3). IAS yang juga Wali kota Makassar 2004-2014 itu terlihat lebih lama berhenti dan berdoa di makam pertama yang dia taburi bunga. Letaknya di Blok … Baca Selengkapnya
homeawalBONE, BKM–Ketua Radio Antarpenduduk Indonesia (RAPI) Wil 05 Kabupaten Bone, Andi Herman Sampara menyampaikan pujiannya kepada bakal calon gubernur Sulsel Ilham Arief Sirajuddin (IAS). Andi Herman menjelaskan alasan mengapa IAS sangat diterima di mana-mana. “Alasan yang paling logis di kepala saya mengapa Pak Aco (sapaan akrab IAS,red) diterima di mana-mana itu karena jejak kebaikan-kebaikannya yang … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Ketua Ikatan Suporter PSM (ISM) Komando, Mukhtar Mahmud berharap kontestasi pemilihan gubernur (Pilgub) Sulsel 2024 mendatang akan menghasilkan kepala daerah yang punya kepedulian tinggi kepada PSM. Paling tidak, mampu secara nyata ikut memberi dorongan hadirnya stadion bertaraf internasional di Sulsel, menggantikan stadion Mattoanging. Juga, punya kemampuan menerabas segala kendala yang menghambat pembangunan itu. “Kami … Baca Selengkapnya
homeawalSIDRAP, BKM–Bakal calon gubernur Sulsel 2024, Dr Ilham Arief Sirajuddin (IAS) kembali mengunjungi Kabupaten Sidrap sambil bertemu dengan seniornya yakni Agus Arifin Nu’mang. IAS yang pernah tercatat sebagai Wali Kota Makassar dua periode bertemu dengan Agus yang pernah tercatat sebagai Wakil Gubernur Sulsel dua periode itu di Kampung Arnum, Dataea, Sidrap, Sabtu (18/2) sore. IAS … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Bakal calon (Balon) Gubernur atau Wakil Gubernur Sulawesi Selatan semakin intens mengunjungi sejumlah kabupaten kota dalam dua bulan terakhir tahun 2023 ini. Selain melakukan kunjungan silaturahmi, sekaligus sosialisasi sambil memasang alat peraga berupa baliho dan semacamnya. Para Balon Gubernur dan Wakil Gubernur juga melakukan silaturahmi kerumah kerabat hingga tokoh masyarakat di daerah. Sedikitnya ada … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Hujan deras yang mengguyur Makassar pada Senin, 13 Februari 2023 berdampak pada sejumlah warga di Kelurahan Maricaya Baru. Banjir yang menyebabkan air masuk ke rumah warga itu direspons bakal calon gubernur Sulsel, Dr Ilham Arief Sirajuddin (IAS) dengan membagikan bantuan sembako. Sekitar 400 paket sembako disebar sejak Senin malam hingga Selasa pagi. Paket itu … Baca Selengkapnya
homeawalPALOPO, BKM–Tokoh masyarakat Palopo, Hamka Pasau menyambut hangat kunjungan bakal calon gubernur Sulsel 2024, Dr. Ilham Arief Sirajuddin (IAS) di kediamannya, Jalan Lingkar, Kota Palopo, Jumat (10/2) malam. Uniknya, politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu berkaos kuning saat menyambut IAS yang saat ini memang sudah berstatus kader Partai Golkar. Apakah itu isyarat Hamka bakal berlabuh … Baca Selengkapnya
homeawal