MAKASSAR, BKM — Pemadaman listrik oleh PT PLN (Persero) telah berlangsung dalam beberapa hari. Walau begitu, hingga kemarin gangguan kelistrikan belum sepenuhnya pulih. Bahkan, pemadaman bergilir disebutkan masih akan berlangsung hingga beberapa hari ke depan. Namun, ada kalangan yang ternyata tidak terdampak pemadaman listrik. Mereka adalah pengusaha komersil yang tercatat sebagai pelanggan premium. Setiap bulannya, … Baca Selengkapnya
homeawalKabupaten Pangkep
PANGKEP, BKM — PT Semen Tonasa kembali menyerahterimakan program pemberdayaan masyarakat untuk masyarakat Ring 1 perusahaan. PT Semen Tonasa bersama Forum CSR Multi Pihak Taruna Melati, Kelurahan Kalabbirang, Kecamatan Minasate’ne, Kabupaten Pangkep, menyerahkan bantuan berupa paket mesin jahit obras 5 benang untuk pengembangan kelompok usaha menjahit Dewi Konveksi. Juga paket mesin senai drat baut untuk … Baca Selengkapnya
homeawalGOWA, BKM — AVOCI (Alphard Vellfire Owner Club Indonesia) Chapter Celebes baru saja menggelar Bakti Sosial (Baksos) dan Tour Merah Putih. Touring dan baksos ini merupakan kegiatan rutin komunitas ini. Tujuannya untuk mempererat tali silaturahmi dan semangat kekeluargaan sesama anggota AVOCI. Kegiatan ini dimulai dari Mal Ratu Indah menuju rumah warga untuk pembagian sembako dan … Baca Selengkapnya
homeawalPANGKEP, BKM — PT Semen Tonasa kembali menyerahterimakan program pemberdayaan masyarakat untuk masyarakat Ring 1 perusahaan. PT Semen Tonasa bersama Forum CSR Multi Pihak Taruna Melati, Kelurahan Kalabbirang, Kecamatan Minasatene, Kabupaten Pangkep, menyerahkan bantuan berupa paket mesin jahit obras 5 benang untuk pengembangan kelompok usaha menjahit Dewi Konveksi. Juga paket mesin senai drat baut untuk … Baca Selengkapnya
homeawalPANGKEP, BKM — Beberapa hari jelang berakhirnya masa jabatannya sebagai gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, menyempatkan diri meresmikan pengoperasian Plant Badriah (Bahan Bakar dari Sampah). Plant Badriah yang merupakan sarana pengolahan sampah menjadi bahan bakar berbasis Refuse Derived Fuel (RDF) di Desa Padang Lampe, Kecamatan Ma’rang, Kabupaten Pangkep, resmi dioperasikan, Minggu (3/9). PT Semen Tonasa … Baca Selengkapnya
homeawalGOWA, BKM — Saat ini masih sangat ngetrend pernikahan usia anak di tengah masyarakat. Untuk mencegah ini, Koalisi Perempuan Indonesia (KPI) wilayah Sulsel bergerak bersama KPI cabang se-Sulsel melakukan upaya pencegahan secara bersinergi dengan berbagai pihak. Bahkan, melalui KPI Wilayah Sulsel pun secara masif melakukan advokasi dan kampanye pencegahan perkawinan anak. Melalui program STRONGER (Sustainable … Baca Selengkapnya
homeawalPANGKEP, BKM — Tiga kepala desa dan satu kepala kelurahan di Kabupaten Pangkep, menerima penghargaan dari gubernur Sulawesi Selasatan (Sulsel). Penghargaan diserahkan langsung Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman didampingi Bupati Pangkep, Muhammad Yusran Lalogau (MYL) di kantor gubernur Sulsel, Senin (4/9). Kepala Dinas Pemberdayaan Masayarakat dan Desa (DPMD), Djajang, mengatakan, penghargaan diraih Kepala Desa Tompobulu, … Baca Selengkapnya
homeawalPANGKEP, BKM — Warga Kelurahan Minasate’ne menerima bantuan dari Pemerintah Kabupaten Pangkep melalui Bupati Pangkep, Muhammad Yusran Lalogau atau MYL. Adapun bantuan yang diterima warga berupa bak air, bedah rumah, dan beras cadangan pemerintah, Sabtu (26/8). Pada kesempatan tersebut juga dilakukan peluncuran rumah gizi. Bantuan bak air diserahkan untuk mengatasi kesulitan pemenuhan air bersih. Bantuan … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM — Ternyata ada tiga kabupaten di Sulsel yang menempati urutan tertinggi jumlah penduduk miskinnya. Berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS) Sulsel pada Maret 3023, tiga kabupaten tertinggi ditempati Pangkep (13,92 Persen), Jeneponto (13,73 Persen) serta Luwu Utara (13,22 Persen). Sementara daerah terendah warga miskinnya ada di kota Makassar dengan mencatatkan angka 4,58 … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM–Sedikitnya ada 18 calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI atau senator yang akan memperebutkan sekira 6,6 juta suara yang tersebar pada 24 kabupaten kota. Dari nama-nama calon, ada tiga yang merupakan petahana yakni Andi Muh Iksan, Tamsil Linrung dan Lily Amelia Salurapa, selebihnya adalah penantang atau pendatang baru. Untuk pemilu legislatif (Pileg) 2024 … Baca Selengkapnya
homeawalMAROS, BKM–Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) selaku Wakil Ketua DPRD Sulsel, Muzayyin Arif memilih lokasi berbeda untuk upacara peringatan hari kemerdekaan RI tahun ini. Bukan di kantor-kantor pemerintahan, tetapi di pulau. Muzayyin membawa para bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) dan pengurus PKS Kabupaten Maros untuk merayakan kemerdekaan bersama nelayan di Gusung Pangkayya, di antara Kabupaten … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM — Para pelaku ekonomi kreatif (Ekraf) Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan (Pangkep) agar terus berinovasi, berkarya serta membangun jejaring dalam upaya meningkatkan ekonomi masyarakat dan menciptakan lapangan kerja lebih luas. Hal ini disampaikan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno, diwakili Direktur Infrastruktur Ekonomi Kreatif Kemenparekraf, Hariyanto, dalam … Baca Selengkapnya
homeawalPANGKEP, BKM — Bupati Pangkep, Muhammad Yusran Lalogau (MYL) meminta ajang lomba BKMT sebagai perekat untuk memperkuat silaturahmi antar pengurus Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) Se-Kabupaten Pangkep. Lomba digelar semarak Muharam Tahun Baru Islam 1445 Hijriah dan semarak Kemerdekaan RI ke-78 tahun. Lomba antar BKMT dibuka Bupati Pangkep, Muhammad Yusran Lalogau, dihadiri Forkopimda di tribun … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM — Kepala Perwakilan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Sulsel, Shodiqin mengapresiasi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Barru. Hal itu menyusul keberhasilan daerah tersebut yang mampu menurunkan angka kasus gagal tumbuh dan berkembang (tumbang) atau stunting di wilayahnya. Shodiqin yang belum lama menjabat di Sulsel, menyebut penurunan angka stunting yang sangat signifikan adalah Kabupaten … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM — Universitas Hasanuddin (Unhas) akan merayakan Dies Natalis ke-67 tahun ini. Sejumlah rangkaian kegiatan akan digelar untuk menyemarakkan momen spesial tersebut. Ketua Panitia Dies Natalis Unhas yang juga merupakan Dekan Fakultas Keperawatan Prof. Dr. Ariyanti Saleh,S.Kep.,M.Si menerangkan, salah satu kegiatan besar yang dilakukan adalah pertandingan sejumlah cabang olah raga baik internal maupun eksternal … Baca Selengkapnya
homeawalPANGKEP, BKM– TP PKK Pangkep tampil sebagai juara umum dalam rangka Hari Kesatuan Gerak(HKG) Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) ke-51 tingkat Provinisi Sulawesi Selatan. Bahkan, TP PKK Pangkep telah meraih juara umum dua tahun berturut-turut. TP PKK Pangkep berhasil meraih juara umum setelah memborong delapan penghargaan dari 10 program PKK. TP PKK Pangkep meraih juara … Baca Selengkapnya
homeawalMAKASSAR, BKM — Alphard Vellfire Owner Club Indonesia (AVOCI) chapter Celebes menggelar Kopdar (kopi darat) di Trans Studio Mall (TSM) Makassar, Sabtu (22/7). Selain kopdar, puluhan member AVOCI juga turut memeriahkan gelaran Ocean Dream by Kalla Toyota yang juga digelar di TSM Makassar. Komunitas otomotif yang dibentuk tahun 2022 ini menggelar kopdar untuk mempererat silaturahmi sesama member. Tak … Baca Selengkapnya
homeawalPANGKEP, BKM — PT Semen Tonasa yang merupakan anak usaha dari PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG), terpilih sebagai satu dari dua perusahaan di dunia yang memenangkan Award of Excellence in Energy Management dari Clean Energy Ministerial (CEM) pada ajang the 2023 CME’s Energy Management Leadership Awards. Penghargaan diberikan karena PT Semen Tonasa dinilai berhasil … Baca Selengkapnya
homeawalPANGKEP, BKM — Pada semester pertama tahun 2023, PT Semen Tonasa berhasil mengukir kinerja prima. Berdasarkan data dari Asosiasi Semen Indonesia (ASI), sepanjang Januari hingga Juni 2023 perusahaan persemenan tertua di Indonesia Timur ini berhasil menjual lebih dari 2,3 juta ton semen. Jumlah ini tumbuh 3,6 persen dibandingkan periode yang sama tahun 2022 lalu. Sulawesi … Baca Selengkapnya
homeawalPANGKEP, BKM — Pada semester pertama tahun 2023, PT Semen Tonasa berhasil mengukir kinerja prima. Berdasarkan data dari Asosiasi Semen Indonesia (ASI), sepanjang Januari hingga Juni 2023 perusahaan persemenan tertua di Indonesia Timur ini berhasil menjual lebih dari 2,3 juta ton semen. Jumlah ini tumbuh 3,6 persen dibandingkan periode yang sama tahun 2022 lalu. Sulawesi … Baca Selengkapnya
homeawal