Sulselbar
Kejari Sulbar Sosialisasi Tugas Pidana Militer

MAMUJU, BKM — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulbar, Muhammad Naim membuka kegiatan sosialisasi Tugas dan Fungsi (Tusi) Pidana Militer di Hotel D’Maleo Mamuju, Rabu (2/11).
Muhammad Naim mengatakan, sosialisasi tersebut dilakukan oleh Asisten Pidana Militer Kejati Sulsel dan Kepala Oditur Militer Makassar. Peserta di antaranya perwakilan tiga matra TNI di Sulbar, Polda dan jajaran Polres se-Sulbar, para Kajari dan Kasi Pidum se-Sulbar.
Bidang Tindak Pidana Militer di Kejaksaan, memiliki tugas dan wewenang di bidang koordinasi teknis penuntutan yang dilakukan oleh oditurat serta penanganan perkara koneksitas yang bertanggung jawab langsung kepada Jaksa Agung.
Pidana militer menangani perkara koneksitas yang pelakunya militer dan juga sipil.
Bidang tersebut tergolong baru di lembaga kejaksaan. (zul/C)
-
Gojentakmapan4 minggu ago
Semen Tonasa Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir Pangkep
-
Headline3 minggu ago
Tanpa Persetujuan, Gaji Guru Dipotong 2,5 Persen
-
Headline3 minggu ago
Hentikan Potong Gaji Guru
-
Headline2 minggu ago
Mendagri Minta Hentikan Terima CPNS dan PPPK
-
Photo4 minggu ago
Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto melakukan inspeksi atau pengecekan kondisi unit mobil
-
Metro2 minggu ago
Dilirik Manajer Agency Model saat Jogging
-
Headline2 minggu ago
Segera Tayang, Film Tasbih Kosong Target 10 Juta Penonton
-
Headline2 minggu ago
Sudah Beli Tiket Pulang ke Barru, Tewas Tertembak KST di Papua